Month: September 2025
Interviewing Skill yang Wajib Dikuasai Sebagai Recruiter
Seorang recruiter atau HR wajib memiliki beberapa skill ini untuk mendapatkan hasil interview dari calon kandidat yang terbaik. Apa saja skill yang dimaksud? Simak selengkapnya di sini. — Sebelum diterima menjadi anggota di sebuah perusahaan atau mendapat pekerjaan baru, ada proses interview yang harus dilalui. Proses interview kerap dianggap sebagai tahap yang cukup menegangkan khususnya […]
Mengenal Proses Problem Solving di Dunia Kerja
Melatih problem solving atau memecahkan masalah dapat mengasah berbagai macam keterampilan dan meningkatkan profesionalitas seseorang dalam pekerjaan. —
Cara Sukses Membangun Perusahaan Perorangan dari Nol
Anda mempunyai modal dan ingin membangun bisnis sendiri? Sebelumnya, simak artikel ini terlebih dahulu, dan pelajari bagaimana cara membangun perusahaan perorangan dari nol. — Membangun perusahaan perorangan dari nol adalah langkah besar yang memerlukan perencanaan matang dan dedikasi tinggi. Sebagai salah satu bentuk usaha yang paling sederhana, perusahaan ini dapat memberikan fleksibilitas bagi Anda untuk […]
Pentingnya Personal Branding di Dunia Kerja
Personal branding adalah bagian penting dari bagaimana cara perusahaan ingin mendapatkan reputasi baik di hadapan publik. —
Apa Itu Mutasi Kerja? Ini Definisi, Tujuan, Jenis & Syarat
Bagi sebagian orang, mutasi kerja bisa menjadi kabar baik. Namun, bagi beberapa orang lainnya, mutasi justru mampu jadi momok yang menakutkan. Sebenarnya, apa maksud dan tujuan dari mutasi kerja? Di sini, Ruang Kerja telah merangkum penjelasannya untuk Anda. — Pada dasarnya, mutasi kerja merupakan suatu dinamika yang kerap terjadi di berbagai perusahaan. Langkah ini sering […]
Mengenal Strategi Pengembangan Produk yang Efektif
Berbicara soal bisnis tak hanya tentang membuat produk, tapi produk tersebut harus dikembangkan secara berkala agar tetap sesuai dengan kebutuhan pasar. Mari pelajari cara membuat strategi pengembangan produk yang efektif di artikel ini. — Sebuah bisnis idealnya menciptakan produk untuk menjadi problem solver dari paint point yang dirasakan atau dialami oleh target market. Maka, ketika […]
Quantity Surveyor: Definisi, Skill, dan Perannya
Di artikel ini, Ruang Kerja telah merangkum pembahasan mengenai posisi quantity surveyor, yakni sebuah jabatan di industri teknik sipil. — Dalam dunia konstruksi yang semakin kompleks, peran Quantity Surveyor (QS) menjadi semakin esensial. QS adalah profesional yang bertanggung jawab untuk mengelola dan memantau semua aspek biaya dan keuangan proyek konstruksi. Dengan meningkatnya kebutuhan akan efisiensi […]